www.tribunsatu.com
Galeri Foto - Advertorial - Pariwara - Indeks Berita
 
BABINSA KORAMIL 08/KM TERUS DAMPINGI PETANI.
Minggu, 27-12-2020 - 11:07:46 WIB
TERKAIT:
   
 

Kuantan Mudik - Upaya untuk menjaga keberhasilan program swasembada pangan , dengan ini Babinsa Koramil 08/Kuantan mudik Kodim 0302/Inhu Kopda Joko Hendro memberikan pendampingan kepada petani Kacang Panjang di Desa Bukit Pedusunan Kec. Kuantan mudik. Kab. Kuansing. Minggu ( 27 / 12 / 20 ).

"Pendampingan Babinsa terhadap petani ini akan terus dilakukan secara berkelanjutan untuk membantu kesulitan para petani dilapangan, guna mendukung program pemerintah dalam swasembada pangan," ujar Kopda Joko Hendro.

Banyak hal yang dapat dilakukan Babinsa dalam kegiatan pendampingan, diantaranya ialah bersama sama dengan petani dalam mengecek kesehatan dan kesuburan tanaman.

"Dilakukannya pengecekan bersama ini semata mata bertujuan untuk memberikan semangat serta mensuport petani agar betul betul serius dalam bercocok tanam demi meningkatkan kesejahteraan keluarga Petani itu Sendiri," tutur Joko Hendro.



 
Berita Lainnya :
  • BABINSA KORAMIL 08/KM TERUS DAMPINGI PETANI.
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
     
    Tokoh - Opini - Galeri - Advertorial Indeks Berita
    Redaksi - Disclaimer - Pedoman Berita Siber - Tentang Kami - Info Iklan
    © 2016-2020 PT. HESTI TRIBUNSATU PERS, All Rights Reserved