www.tribunsatu.com
Galeri Foto - Advertorial - Pariwara - Indeks Berita
 
Masyarakat Bali Peduli Covid 19 Menolak Kegiatan Keramaian, Kongres Nasional dan Munas Dapat Menyebarkan Covid-19
Senin, 07-06-2021 - 11:43:55 WIB
TERKAIT:
   
 

Bali (7/6)- Aliansi Masyarakat Bali Peduli Covid-19 pagi hari ini di Nusa Dua Bali melakukan aksi damai menolak berbagai kegiatan nasional seperti Kongres/Munas yang menghadirkan banyak peserta dari seluruh provinsi.

Berterimakasih kepada pemerintah karena telah menunda Munas KADIN di Bali karena Munas dapat menjadi claster covid baru. Selanjutnya, Aliansi Masyarakat Bali Peduli Covid-19 juga meminta pemerintah tegas kepada acara Kongres atau Munas lainnya yang akan terselenggara di Bali.

Koordinator Aksi tersebut mengatakan bahwa harus Selamatkan Masyarakat Bali Dari Covid 19.

Aksi yang berlangsung di kawasan Pariwisata Nusa Dua ini memiliki poin tuntutan diantaranya menuntut pihak Hotel dan Para penyelenggara melengkapi administrasi dengan pihak Satgas Covid Provinsi Bali dan menerapkan protokol kesehatan ketat jika tetap dilaksanakan.

Selain itu juga Satgas Covid Provinsi BALI harus menjadi garda terdepan dalam pengawasan MUNAS/KONGRES yang bersifat NASIONAL.



 
Berita Lainnya :
  • Masyarakat Bali Peduli Covid 19 Menolak Kegiatan Keramaian, Kongres Nasional dan Munas Dapat Menyebarkan Covid-19
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
     
    Tokoh - Opini - Galeri - Advertorial Indeks Berita
    Redaksi - Disclaimer - Pedoman Berita Siber - Tentang Kami - Info Iklan
    © 2016-2020 PT. HESTI TRIBUNSATU PERS, All Rights Reserved