www.tribunsatu.com
Galeri Foto - Advertorial - Pariwara - Indeks Berita
 
Babinsa Laksanakan pembangunan MCK Umum di Desa Binaan
Rabu, 10-02-2021 - 11:34:35 WIB
TERKAIT:
   
 

Kuantan mudik - Hubungan masyarakat dan Babinsa di wilayah binaannya sangat dekat, Seperti halnya yang di lakukan oleh Serda Ari Waluyo Babinsa Desa Sungai Besar Koramil 08/Km Kodim 0302/Inhu, Bersama masyarakat melaksanakan Gotong royong Pembuatan MCK umum di jalan poros menuju Perkebunan Rakyat Kec. Pucuk Rantau Kab. Kuansing, Rabu (10/02/2021)

Sebagai Babinsa harus menjadi pelopor dan menjadi teladan bagi masyarakat dalam melaksanakan gotong royong.mengingat pentingnya Tempat Mandi , Cuci , Kakus Bagi masyarakat di Perdesaan.

Babinsa menambahkan.gotong royong ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap masyarakat ,sehingga kehadiran Babinsa dalam pelaksanaan Goro sebagai penyemangat untuk bersama sama membangun Desa Bagi Warganya..

Manfaat dari Pembuatan MCK di Jalan Poros Menuju Perkebunan masyarakat ini adalah,untuk memudahkan para Masyarakat yg melewati setiap hari untuk besih- bersih diri Pulang dari Bekerja.



 
Berita Lainnya :
  • Babinsa Laksanakan pembangunan MCK Umum di Desa Binaan
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
     
    Tokoh - Opini - Galeri - Advertorial Indeks Berita
    Redaksi - Disclaimer - Pedoman Berita Siber - Tentang Kami - Info Iklan
    © 2016-2020 PT. HESTI TRIBUNSATU PERS, All Rights Reserved